banner
banner CN
Kunjungi Blog Baru Kami di PROZONAS.COM

Senin, 22 November 2010

Home » » Cara Membuat Satu Huruf Besar Pada Awal Posting

Cara Membuat Satu Huruf Besar Pada Awal Posting

بسم الله الرحمن الرحيم

Sobat pernah membaca koran atau majalah? Kadang pada awal paragraf terdapat satu huruf yang di buat besar, mungkin tujuannya untuk mempercantik tulisan tersebut. Sobat tertarik untuk melakukan hal yang sama?

Bagi Sobat yang ingin menerapkan atau meniru tulisan ala koran, saya ada tipsnya. Yang perlu dilakukan hanya memberikan kode CSS dan menambahkan sedikit kode pada saat menulis artikel/posting.

Berikut adalah langkah-langkahnya.

  1. Login ke Blog Sobat

  2. Klik Rancangan dan masuk ke Edit HTML

  3. Cari Kode ]]></b:skin> (gunakan CTRL+F). Dan Copy Paste kode dibawah ini diatas kode ]]></b:skin>

  4. .huruf {
    float:left;
    color:#000;
    line-height:60px;
    padding-right:5px;
    font-family:trebuchet ms,verdana;
    font-size:60px;
    }

  5. Terakhir Simpan Template

Note :
  • color:#000; adalah warna huruf, Sobat bisa menggantinya dengan kode warna lain.

  • font-family:trebuchet ms,verdana; adalah jenis huruf tersebut.

  • font-size:60px; adalah ukuran huruf, Sobat bisa merubahnya

Untuk menerapkannya dalam artikel atau posting, tambahkan kode <span class="huruf"> sebelum huruf pertama dan </span> setelah kode pertama. Sebagai Contoh.

<span class="huruf">S</span>obat pernah membaca koran atau majala? Kadang pada awal paragraf terdapat satu huruf yang di buat besar, mungkin tujuannya untuk mempercantik tulisan tersebut. Tertarik untuk melakukan hal yang sama?

Sekian tips Cara Membuat Satu Huruf Besar Pada Awal Posting.
Semoga bermanfaat...

by ooG_4u

Klik Tombol "SKIP AD" (setelah 5 detik) Untuk Link Download yang Menggunakan Fasilitas AdF.ly
Senin, 22 November 2010 | |

Recomended Post

Berikan Kritik, Saran atau Tanggapan melalui Komentar Sobat

 

Saling Follow Sobat

Blog Directories

W3 Directory - the World Wide Web Directory



© Copyright 2010. Catatan Ngeblog . All rights reserved | Powered by Blogger.com | Template by zoomtemplate.com - Modified by Catatan Ngeblog
Al Qur'an